Lima Obat Herbal Penurun Asam Lambung yang Perlu Khalayak Ketahui

- 15 Juni 2021, 10:15 WIB
Berikut lima obat herbal penurun asam lambung yang perlu khalayak ketahui dan dikenal lebih manjur daripada obat medis, salah satunya kunyit
Berikut lima obat herbal penurun asam lambung yang perlu khalayak ketahui dan dikenal lebih manjur daripada obat medis, salah satunya kunyit /Unsplash.com/@prachipalwe

Memang terlihat mirip dengan kunyit, temu putih ternyata juga mampu meredakan asam lambung.

Baca Juga: 4 Cara Mengatasi Asam Lambung Naik dengan Cepat Sebelum Semakin Parah

Cara mengolah temu putih menjadi obat herbal asam lambung yaitu dengan menyiapkan rimpangnya sebanyak tujuh keping dan air secukupnya.

Awalnya, cuci bersih rimpang temu putih dan seduh rimpang tersebut dengan air mendidih.

Anda disarankan untuk mengonsumsinya setiap sehari sekali.

Baca Juga: 4 Cara Menyembuhkan Gejala Asam Lambung Naik yang Semakin Memburuk

5. Madu

Madu memang memiliki segudang manfaat bagi kesehatan, terutama mampu meredakan asam lambung.

Caranya, Anda bisa mencampurkan satu sendok teh madu dengan segelas air hangat dan minum sebelum makan ataupun sebelum tidur.

Itulah lima obat herbal penurun asam lambung yang bisa Anda coba dirumah, dijamin bisa sembuh seketika.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah