Gangguan Cemas Bisa Picu Darah Tinggi, Seperti Skenario Ayam dan Telur

- 1 September 2021, 17:15 WIB
Gangguan kecemasan atau yang biasa disebut dengan anxiety ini dinilai bisa picu tekanan darah tinggi dan komplikasi lain.
Gangguan kecemasan atau yang biasa disebut dengan anxiety ini dinilai bisa picu tekanan darah tinggi dan komplikasi lain. /Delfionita Rhidayanti/Sehatq.com

Untuk mengobati tekanan darah tinggi, sebagaimana menurut Guy L. Mintz, MD, yang merupakan direktur Kesehatan Kardiovaskular & Lipidologi di Rumah Sakit Jantung Sandra Atlas Bass Northwell Health di Manhasset, New York adalah sebagai berikut:

Baca Juga: Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Ala dr Zaidul Akbar, Rutin Konsumsi Air Kelapa

1. Rutin memantau tekanan darah di rumah selama 150 menit setiap minggunya

2. Makan makanan yang sehat tanpa tambahan garam

3. Menjaga berat badan agar tetap ideal

"Hipertensi disebut sebagai silent kiler karena tidak memiliki gejala," kata Dr. Mintz

"Hipertensi juga merupakan faktor risiko utama untuk serangan jantung dan stroke, maka perlu ditangani secara dini dan efektif." Lanjutnya.

Baca Juga: Cara Cepat Menurunkan Darah Tinggi, Cukup Lakukan 3 Hal Ini

Penjelasan di atas adalah bukti bahwa gangguan kecemasan bisa menyebabkan tekanan darah tinggi, bukan jadi hal yang tidak mungkin jika konsekuensi ini akan menjadi lebih serius.

Maka dari itu, jika Anda merasa khawatir dengan komplikasi ini silahkan mendatangi klinik dan terapis berpengalaman untuk mendapatkan bantuan.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: thehalthy.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x