Kenali 5 Gejala Ringan Covid-19

- 12 April 2020, 09:50 WIB
ILUSTRASI COVID-19.*
ILUSTRASI COVID-19.* /PIXABAY/

RINGTIMES - Bukan hanya tenaga medis saja yang berperan membantu merawat pasien selama pandemi virus corona berlangsung, tetapi para ilmuwan juga ikut membantu untuk mencari solusi terkait masalah COVID-19.

Para ahli mengatakan, ada beberapa indikator lain yang bisa menujukkan seseorang mungkin telah terkena virus corona.

Dikutip RINGTIMES.com melalui The Sun, Dr Diana Gall menyebut masalah pencernaan dan perubahan kebiasaan buang air besar merupakan tanda suatu penyakit, bukan hanya virus corona.

"Namun, diare telah dilaporkan sebagai gejala awal pada pasien positif COVID-19," ucap Diana.

Baca Juga: 93 Orang Banyuwangi Dinyatakan Pernah Kontak dengan Positif Corona

Tak cuma masalah pencernaan saja, ilmuwan menyebut setidaknya ada 5 gejala ringan COVID-19, yang terdiri dari:

1. Diare, Muntah, dan Sakit Perut

Sebuah studi baru yang diterbitkan dalam America Journal of Gastroenterology yang menganalisis data 204 pasien COVID-19 di Hubei, Tiongkok, menemukan hampir 50 persen pasien mengalami diare, muntah atau sakit perut.

2. Infeksi Mata

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x