Resep Mangut Lele Kemangi Pedas, Cocok Untuk Buka Puasa

- 11 April 2023, 13:00 WIB
Mangut lele merupakan makanan khas Jawa yang tidak diragukan lagi kelezatannya. Rasa gurih, manis, dan pedas bercampur menjadi kenikmatan.
Mangut lele merupakan makanan khas Jawa yang tidak diragukan lagi kelezatannya. Rasa gurih, manis, dan pedas bercampur menjadi kenikmatan. /Instagram @mona_rendra/

- Cuci bersih lele dengan air yang mengalir

- Letakkan lele kedalam baskom kecil

- Lumuri lele dengan perasan air lemon lalu diamkan selama lima menit

- Bilas menggunakan air bersih, kemudian taburkan sedikit garam dan ratakan, tunggu selama lima menit

- Siapkan wajan yang telah diisi minyak goreng dan panaskan

- Setelah minyak panas, goreng ikan lele hingga berwarna emas kecoklatan

Baca Juga: 4 Resep Kue Takjil Khas Banyuwangi, bisa Jadi Ide Usaha di Bulan Puasa Ramadhan

Langkah 2: Membuat Kuah Santan

- Haluskan semua bumbu yang telah disebutkan di atas

- Panaskan minyak goreng di atas kompor menggunakan wajan yang sedang

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x