Susah BAB, Coba Tips Dibawah ini Agar tidak Sembelit

- 8 Agustus 2020, 13:30 WIB
ILUSTRASI sembelit.*
ILUSTRASI sembelit.* /Pixabay

Baca Juga: Pesawat Boeing 737 Terbelah Menjadi Dua, Setelah Bawa Pulang Warga India Terdampar Akibat Covid-19

 4. Makan buah kiwi

Serat adalah kunci dasar dari cara melancarkan BAB yang susah keluar karena sembelit. Salah satu buah yang berserat tinggi adalah buah kiwi. Satu Buah kiwi seberat 100 gram mengandung serat sebanyak dua sampai tiga gram.

Riset di Cina menemukan bahwa konsumsi dua buah kiwi per harinya selama empat minggu membantu melancarkan pencernaan. Tidak perlu repot saat mengonsumsi buah kiwi karena Anda dapat langsung mengonsumsinya setelah dikupas.

5. Makan buah Pir

Satu buah pir dengan berat kurang lebih 178 gram memiliki kandungan serat sebesar 5,5 gram atau 22 persen dari asupan serat harian. Tidak hanya tinggi serat, buah pir juga mengandung fruktosa dan sorbitol.

Baca Juga: Lirik Lagu Melayu Achik Spin Feat Siti Nordiana : Memori Berkasih

Fruktosa dan sorbitol merupakan jenis senyawa gula yang sulit untuk dicerna. Fruktosa dan sorbitol bekerja dengan cara menarik air ke dalam usus besar untuk membantu melancarkan pencernaan sehingga membantu mengatasi susah BAB.

6. Mengonsumsi air putih lebih banyak

Kurang minum air putih bisa membuat kotoran di dalam saluran cerna mengeras, sehingga sulit dikeluarkan saat BAB. Untuk mengatasi sembelit, Anda bisa minum air putih atau air mineral setidaknya 8 gelas per hari.

Jika urine berwarna kuning pekat, itu tandanya bahwa Anda masih kekurangan cairan. Anda dapat minum air putih lebih sering atau lebih banyak jika masih kekurangan cairan atau jika masih merasa susah buang air besar.***

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah