5 Tanaman Hias Beracun bagi Anak-anak dan Peliharaan, Salah Satunya Tanaman Keladi

- 13 September 2020, 14:55 WIB
Peace Llily.*/
Peace Llily.*/ /Avas Flower

Secara tidak sengaja mengonsumsi tanaman ini bisa menyebakan pembengkakan, sakit pada mata, diare, dan muntah.

Jika anda memiliki anak yang masih kecil atau hewan peliharaan, sebaiknya menyimpan di rak yang sulit dijangkau.

5.Tanaman Cyclamen

Tanaman hias cyclamen memiliki daun yang berwarna gelap dengan bunga berwarna putih hingga merah.

Baca Juga: Jangan Senang Dulu, Ini Risiko Penerima BLT Subsidi Gaji Tahap 3 dengan Rekening BCA

Karena bunganya yang cantik ini tentunya membuat tanaman hias satu ini digemari sebagai dekorasi rumah. Namun jika termakan, tanaman ini bisa menyebabkan muntah dan diare, sehingga lebih baik ditempatkan jauh dari jangkauan anak-anak.

Mencari tahu terlebih dahulu mengenai tanaman hias sangat dibutuhkan ketika akan membawa tanaman di rumah anda.

Banyak tanaman hias tropis yang berbahay dan bersifat beracun bagi keluarga anda. Meskipun demikian, menempatkan dan merawat tanaman hias pada tempat yang jauh dari jangkauan merupakan pilihan yang tepat untuk mengurangi stres.***

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: The Spruce


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x