Manfaat Jahe Merah untuk Diet hingga Tingkatkan Vitalitas Pria Lo

- 19 Oktober 2020, 21:46 WIB
JAHE Merah, menjadi salah satu bahan dalam kombinasi herbal tersebut.
JAHE Merah, menjadi salah satu bahan dalam kombinasi herbal tersebut. /Pikiran-rakyat.com/RIRIN NUR FEBRIANI/RIRIN NUR FEBRIANI/PR

Saat sedang berhubungan seksual kuantitas sperma yang dikeluarkan berjumlah ribuan. Namun, hanya sperma yang kuat dan berkualitaslah yang bisa menyatu dengan sel telur wanita atau ovum.

Baca Juga: Fatwa MUI Tambah Masa Jabatan Presiden Setelah Isu Lengsernya Jokowi, Dedi Kurnia: Sulit Diterima

Diet

Tidak hanya banyak dapat digunakan untuk diet oleh wanita yang sering bermasalah dengan penampilan fisik. Namun para pria juga sering mengalami masalah pada tubuhnya khususnya bagian perut yang membuncit sehingga mengurangi kegagahan dari pria.

Mencegah Infertilitas

Kanduang potassium, magnesium, vitamin B-6 dan juga mangan dalam jahe merah sangat dibutuhkan untuk kesehatan neurologis.

Selain itu, jahe merah juga sangat baik untuk membentuk sekaligus memicu pelepasan hormon testoteron seks pria. Mangan sangat penting untuk meningkatkan produksi sperma dan juga meningkatkan gairah seks pria.

Menurunkan Risiko Kanker Prostat

Pada sebuah studi mengatakan jika ekstrak dari jahe merah sangat baik untuk pengobatan pada pendirita kanker prostat sekaligus membunuh sel kanker prostat yang sudah ada dalam tubuh.

Mengonsumsi setidaknya 100 mg ekstrak jahe merah utuh per kilogram berat badan setiap harinya sangat baik untuk menghambat perkembangan sel kanker namun tidak menyebabkan toksisitas atau kerusakan sel sel lain non kanker.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x