7 Manfaat Konsumsi Pete Bisa Cegah Obesitas Hingga Asam Urat, Simak Manfaat Lainnya

- 28 Oktober 2020, 15:00 WIB
7 Manfaat Konsumsi Pete
7 Manfaat Konsumsi Pete /PIXABAY/.*/PIXABAY

RINGTIMES BANYUWANGI – Berbiacara soal pete, mungkin Anda sudah tidak asing lagi dengan jenis makanan yang satu ini. Pasalnya, jenis makanan dengan rasa dan aroma yang khas ini sepertinya telah menjadi ikon Indonesia.

Sudah menjadi rahasia umum bila pete memiliki aroma dan rasa unik yang khas. Tentunya pete juga meninggalkan jejak dengan aroma yang cukup menyengat.

Miliki aroma dan rasa yang cukup khas, pete menjadi sakah satu makanan favorit untuk sebagian masyarakat di Indonesia.

Dibalik aroma dan rasanya yang khas, pete ternyata memiliki komposisi dari berbagai macam kandungan gizi, vitamin, mineral.

Baca Juga: Makan Pete Baik untuk Kesehatan Tulang, Kurangi Kolesterol dan 10 Manfaat Lainnya

Secara rinci, seperti yang dilansir oleh ringtimesbanyuwangi.com dari Kemenkes RI, pete mengandung sejumlah senyawa aktif seperti air, zat besi (Fe), Ferrun, Iron, Energi, Beta-Karoten, Fosfor, Kalsium, Kalium, karbohidrat, Karoten total, Lemak, Natrium, Sodium, Protein, Niasin, retinol, Riboflavin (Vitamin B-12), Zinc, Serat, Tembaga, Tiamina (Vitamin B-1), hingga Vitamin C.

Dari beragam jenis senyawa dan nutrisi baik yang dimiliki oleh pete, ternyata masih banyak orang yang enggan untuk memakannya. Padahal, pete miliki beragam manfaat yang dibutuhkan oleh tubuh sebagai berikut.

1. Memelihara Kesehatan Tulang dan Cegah Osteoporosis

Tingginya kandungan fosfor dalam pete berfungsi untuk menguatkan tulang dan jika kekurangan fosfor dalam tubuh dapat membahayakan karena bisa menyebabkan tulang menjadi keropos atau dikenal dengan osteoporosis.

Tak hanya itu, tingginya kadar fosfor dalam pete juga bermanfaat untuk mengurangi masalah kehilangan kepadatan tulang atau hilangnya mineral dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x