Ringankan Gejala Asam Urat, Lakukan 5 Cara Alami Ini Dijamin Asam Urat Turun

- 2 November 2020, 07:30 WIB
Cara alami ringankan gejala asam urat
Cara alami ringankan gejala asam urat /Pixabay

Baca Juga: Penyebab Kadar Asam Urat Tinggi, Hindari 5 Makanan Berikut

Selain antioksidan tinggi, makanan yang mengandung vitamin C juga bisa dikonsumsi. Mengonsumsi vitamin C yang cukup dapat membantu mengurangi asam urat darah. Makanan yang mengandung vitamin C seperti jeruk, pepaya, tomat, dan lain-lain.

Menjaga Berat Badan Ideal

Obesitas atau kegemukan merupakan salah satu faktor risiko terjadinya penyakit asam urat.

Sehingga penting sekali untuk mempertahankan berat badan ideal agar tidak terserang asam urat. Salah satu cara yang bisa dilakukan yaitu dengan berolahraga teratur.

Baca Juga: Daun Dewa Sembuhkan Kanker dan Tumor, Serta 4 Manfaat Lain bagi Kesehatan

Terdapat beberapa cara olahraga yang dapat dilakukan di rumah. Namun, sebelum berkomitmen melakukan jenis olahraga tertentu, sebaiknya penderita asam urat hendaknya berkonsultasi terlebih dahulu dengan dokter.

Dokter akan menyarankan jenis olahraga yang paling cocok dan bisa dilakukan sesuai dengan kondisi sendi seseorang.

Selain cara alami tersebut, gejala asam urat juga bisa diringankan dengan rutin mengonsumsi obat herbal alami asam urat.

Baca Juga: 8 Manfaat Air Rendaman Mentimun, Ampuh Atasi Asam Urat Hingga Kolesterol

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: sehatq.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah