3 Tanda Allah Sayang pada Hamba-Nya, Mungkin Kamu Punya Salah Satunya?

- 4 Januari 2021, 08:30 WIB
Tanda Allah sayang pada Hamba-Nya.
Tanda Allah sayang pada Hamba-Nya. /StockSnap/Pixabay/StockSnap

RINGTIMES  BANYUWANGI- Allah sayang pada Hamba-Nya. Lanntas mengapa Allah berikan banyak  cobaan kepada hamba-Nya?

Pasti pertanyaaan tersebut pernah terbesit dalam benak anda. Manusia punya cara untuk mengungkapkan rasa sayang.

Allah juga memiliki cara tersendiri untuk mengungkapkan rasa sayang pada Hamba-Nya.

Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Youtube NS Bor Channel pada tanggal 4 Januari 2021 mengenai 3 Tanda Allah Sayang pada Hamba-Nya.

Coba diingat ingat lagi. Mungkin salah satunya juga ada paadamu. Simak penjelasan lengkapnya.

Pertama: Allah membalaskan keburukan hamba tersebut di dunia

Rasulullah SAW bersabda “Apabila Allah menghendaki kebaikan kepada seorang hamba-Nya, maka Allah akan mempercepat balasan kesalahannya di dunia.

Baca Juga: 8 Dosa Suami dalam Rumah Tangga, di Antaranya Tak Ada Rasa Cemburu pada Istri

Dan sebaliknya, apabila Allah menghendaki keburukan kepada hamban-Nya, maka Allah tidak membalas perbuatan dosannya di dunia hingga kelak Allah membalasnya di hari kiamat.” (HR.Tabrani)

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x