Makna di Balik Surah Al Ikhlas, Berisi Penegasan tentang Memurnikan Keesaan Allah SWT

- 27 November 2021, 09:00 WIB
Berikut ini ialah makna di balik surah Al-Ikhlas berdasarkan tausiah Ustadz M. Quraish Shihab, Memurnikan Keesaan Allah SWT.
Berikut ini ialah makna di balik surah Al-Ikhlas berdasarkan tausiah Ustadz M. Quraish Shihab, Memurnikan Keesaan Allah SWT. /Unsplash.com/GR Stocks

Seseorang akan patuh pada sesuatu karena dua hal, yakni karena cinta, atau bahkan karena takut. Ketakutan itu muncul karena mungkin orang tersebut tidak memiliki kekuatan untuk menghadapi orang lain.

Dalam hidup, orang yang lemah secara sadar atau tidak harus patuh pada seseorang yang lebih kuat.

Allah SWT menguasai alam semesta yang kita tinggali, termasuk diri kita sendiri. Sebagai makhluk yang lemah, sudah sepatutnya kita patuh dan tunduk kepada-Nya.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah