Meski Kiamat Tiba, Tubuh Manusia Tidak Hancur

- 4 Juli 2020, 11:41 WIB
Ilustrasi kiamat
Ilustrasi kiamat //Pixabay

Ternyata sains pun membenarkan jika tulang sulbi adalah bagian yang paling kokoh.

Hasil penelitian Dr. Othman al Djilani , profesor bidang histology dan pathologi Sana’a University bersama Syaikh Abdul Majid menunjukkan jika sel-sel jaringan tulang ekor tidak berubah meski dibakar dalam suhu tinggi.

Penelitian ini dilakukan pada Ramadhan 1423 H untuk mencari tahu kebenaran tentang sabda nabi.

Baca Juga: Heboh, Hubungan Laudya Cynthia Bella dan Engku Emran Dikabarkan Bercerai

Berita ini sebelumnya telah terbit di Galamedia News dengan judul Bagian Tubuh Manusia Ini Tak Bakal Hancur Meski Kiamat Tiba

Penelitian tersebut juga menjelaskan mengapa ketika dilakukan penggalian makam lama yang telah berusia berpuluh-puluh bahkan beratus tahun, ditemukan tulang ekor yang tidak hancur. Benar-benar sesuai dengan sabda Rasulullah.

Han Spemann, seorang ilmuwan Jerman, berhasil mendapatkan hadiah nobel bidang kedokteran pada tahun 1935. Dalam salah satu penelitiannya, ia menemukan bahwa asal mula kehidupan adalah tulang ekor.

Dalam penelitian tersebut, ia memotong tulang ekor dari sejumlah hewan melata dan mengimplantasikannya ke dalam embrio organizer.

Baca Juga: Di Tengah Guncangan Megxit, Ratu Elizabeth Kagum Sikap Tenang dan Sederhana Kate

Pada waktu sperm* membuahi ovum (sel telur), pembentukan janin pun dimulai. Ketika ovum telah terbuahi menjadi zigot, ia terbelah menjadi dua sel dan terus berkembang biak sehingga terbentuk lempengan embrio yang memiliki dua lapisan.

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x