Siap-siap, BLT UMKM Rp2,4 Juta Sudah Mulai Dicairkan, Segera Cek di Sini

- 13 Desember 2020, 11:43 WIB
Cek penerima Banpres BLT UMKM Rp 2,4 juta lewat eform.bri.co.id dengan KTP.
Cek penerima Banpres BLT UMKM Rp 2,4 juta lewat eform.bri.co.id dengan KTP. /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya

RINGTIMES BANYUWANGI – Bantuan pemerintah yang ditujukan oleh masyarakat yang ingin membuka usah kecil disebut dengan BLT UMKM.

Bagi masyarakat yang mengikuti program pemerintah tersebut, kabar menggembirakan telah datang.

Bantuan sebesar Rp2,4 juta pada tahap 2 sudah mulai diproses oleh pemerintah lewat beberapa bank, salah satunya bisa dicek di eform.co.id/bpum.

Baca Juga: Selain Bikin Tubuh Kamu Ideal, Diet Ini Bantu Cegah Diabetes, Stroke, bahkan Serangan Jantung Lho

Masyarakat yang ingin menerima bantuan UMKM, dapat memantau kabar tersebut dari sekarang.

Khusus yang mempunyai rekening BRI, anda bisa mengecek pada eform yang telah disediakan dan dapat diakses linknya.

Untuk mendapatkannya, tentunya dibutuhkan beberapa persyaratan. Berkas yang perlu disiapkan terlebih dahulu yaitu NIK dan KTP.

Baca Juga: 10 Gejala Awal Penyakit Ginjal yang Mudah Dikenali, Salah Satunya Kram Otot

Berikut adalah cara mengakses link eform.bri.co.id/bpum untuk mengetahui nama penerima BLT UMKM Rp2,4 juta tahap 2.

1. Buka situs web https://eform.bri.co.id/bpum.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Fix Indonesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x