Lansia Divaksin Belakangan, Menkes Beberkan Alasannya

- 12 Januari 2021, 20:30 WIB
Kenapa lansia belum bisa terima vaksin dijelaskan oleh Menkes.
Kenapa lansia belum bisa terima vaksin dijelaskan oleh Menkes. / Tristan Le/pexels.com/@longkg2000/

Lebih lanjut, Budi menjelaskan bahwa vaksin tersebut akan diberikan pada lansia dengan kategori usia tersebut pada sejumlah pelayan publik dan lansia lainnya.

Baca Juga: Sembuhkan Nyeri Asam Urat, Cukup Olah dan Konsumsi Air Jahe Seperti Ini

Selanjutnya pengaturan mengenai vaksinasi untuk seluruh masyarakat Indonesia akan diberikan pada awal Mei jika semua prioritas utama penerima vaksin sudah dilakukan.

“Jika selesai pada akhir April atau awal Mei kita bisa melakukan vaksinasi untuk seluruh masyarakat,” kata Budi.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah