Isu BEM Indonesia Gelar Aksi Pelengseran Presiden Jokowi, Diklaim Dilangsungkan Serentak Besok

- 11 Februari 2021, 20:25 WIB
Ilustrasi aksi BEM.
Ilustrasi aksi BEM. /Instagram.com/@bem_si

DRESSCODE : PUTIH, bawah hitam

PIC : BEM Indonesia

HUMAS

SHARE SELUAS LUASNYA PADA SAUDARA KITA DIMANA SAJA BERADA AGAR BISA TURUT MERAMAIKAN,"

Atas ramainya pesan berantai itu, publik heboh mengkritik aksi yang akan dilaksanakan BEM tersebut.

Namun, Koordinator Pusat Aliansi BEM SI Remy Hastian menyampaikan jika kabar yang bermula dari pesan berantai melalui Whatsapp dan mencatut nama BEM Seluruh Indonesia itu tidak dibenarkan.

Baca Juga: Akan Dipolisikan Karena Ramal Jokowi Lengser di 2021, Ini Reaksi Mbak You

Remy menjelaskan jika kelompok BEM Indonesia bukan bagian dari Aliansi BEM Seluruh Indonesia (BEM SI).

"Tidak benar adanya BEM SI akan melaksanakan aksi pemakzulan Presiden Jokowi pada Jumat 12 Februari 2021, serta tidak terlibat sama sekali di dalamnya," kata Remy sebagaimana dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari Antara News.***

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Antara News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x