Isu Amandemen UUD 1945 Demi Rombak Aturan 2 Periode, Jokowi Tentang Sejak Awal

- 29 Agustus 2021, 07:15 WIB
Jokowi bersikap tak mau duduki periode 3 sebagai presiden, simak isu amandemen 1945 demi rombak aturan masa jabatan presiden.
Jokowi bersikap tak mau duduki periode 3 sebagai presiden, simak isu amandemen 1945 demi rombak aturan masa jabatan presiden. /Instagram/@jokowi/

“Sejak awal sudah saya sampaikan bahwa saya produk pemilihan langsung. Saat itu waktu ada keinginan amandemen, apa jawaban saya?” kata Presiden Jokowi di Istana Merdeka pada Desember 2019 lalu.

“Untuk urusan haluan negara, jangan melebar ke mana-mana,” sambung Presiden Jokowi.

Baca Juga: Momen 76 Tahun Indonesia Merdeka di Masa Pandemi, Jokowi: Tingkatkan Kesadaran Diri

Menurut Presiden Jokowi, oknum yang ingin dirinya kembali menjabat sebagai Presiden pada periode selanjutnya punya niat yang buruk.

“Ada yang ngomong presiden dipilih 3 periode, itu ada 3. Ingin menampar muka saya, ingin cari muka, padahal saya punya muka. Ketiga ingin menjerumuskan. Itu saja, sudah saya sampaikan,” ucap Jokowi.

Meski demikian, sejumlah pihak tetap khawatir dengan terwujudnya rencana tersebut meski sudah ditolak Presiden Jokowi.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah