Epidemiolog Ungkap Respons Antibodi Saat Vaksin Bagi Penyintas Covid-19

- 20 September 2021, 21:28 WIB
Epidemiolog ungkap respons antibodi bagi penyintas Covid-19 yang sudah divaksin.
Epidemiolog ungkap respons antibodi bagi penyintas Covid-19 yang sudah divaksin. /Maksim Ghoncharenok./Pexels

"Kalau ini benar, maka suntikan ketiga vaksin tidak menjadi prioritas pd sebagian penduduk. Ayo segera divaksinasi," kata Pandu Riono.

Epidemiolog tersebut juga mengatakan kesepakatannya terhadap pernyataan Menteri Kesehatan Budi Gunadi Sadikin mengenai orang yang bersikeras mendapat vaksin booster.

Baca Juga: Rumor Vaksin Booster Sudah Diserobot Pejabat, Ini Kata Epidemiolog

"Sepakat pak @BudiGSadikin bahwa mereka yg ngotot minta suntikan ke 3 tidak hanya tidak etis, tetapi juga egois," kata Pandu Riono.

Koordinasi menjadi hal penting yang harus disoroti dalam menangani pandemi Covid-19 yang masih mengancam Indonesia.

“Keberhasilan kendali pandemi karena Kesatuan Aksi yg terkoordinasi, Konsisten secara Nasional. Hambatan di tingkat lokal, wilayah, diatasi bersama. Indonesia Way!" kata Pandu Riono.***

Halaman:

Editor: Shofia Faridatuz Zahra


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x