Kena Karma, Akun Resmi All England Dihapus Usai Usir Tim Bulutangkis Indonesia

24 Maret 2021, 09:58 WIB
BWF dan Inggris kena hukum karma usai usir Tim Bulutangkis Indonesia dari All England /pixabay/

RINGTIMES BANYUWANGI – Usai usir Tim Bulutangkis Indonesia di ajang All England 2021, hukum karma pun diberlakukan kepada BWF dan Inggris.

Sebelumnya, Tim Indonesia dipaksa mundur dari All England karena menumpangi pesawat yang sama dengan pengidap Covid-19 saat perjalanan menuju Inggris.

Tidak hanya Indonesia yang merasakan kekecewaan dan kekesalan, namun juga negara-negara beserta peserta yang lain.

Baca Juga: Diskon Hingga 90% PLUS Voucher, Belanjaan Kamu Jadi Lebih Murah Lagi di Shopee Murah Lebay!

Baca Juga: Kiamat Sudah Dekat, Ini 8 Tanda yang Telah Terjadi Saat Ini

Usai mendepak Tim Indonesia dari All England 2021, hukum karma pun langsung berlaku terkait ajang All England 2021. Apa saja itu?

1. Hukum karma pertama, akun resmi Instagram All England telah dihapus. Akan hal ini, ajang bergengi itu pun kemudian memanfaatkan akun Twitter untuk memberikan informasi dan update terbaru terkait All England 2021.

2. Hukum karma kedua, Inggris tidak lagi memiliki satu pun wakil di final All England 2021.

Baca Juga: Belum Rujuk, Ini Pesan Celine untuk Stefan William: Aku Hanya Ingin Kamu Bahagia

Baca Juga: Kabar Duka, Ulama Ahli Tafsir Syekh Muhammad Ali Ash-Shabuni Meningga Dunia

Baca Juga: Tampil Tanpa Bandana, Atta Halilintar Disebut Mirip Ariel Peterpan dan Tao Ming Tse

Artikel ini sudah diterbitkan sebelumnya di Mantrasukabumi.com dengan judul Bayar Kontan, Setelah Diusir dari All England, Hukum Karma Berlaku

Sementara itu, Jepang saat ini sedang berkuasa dengan mengirimkan tujuh wakilnya di final. Enam wakil di anataranya juga saling berhadapan satau sama lain di puncak ajang All England 2021.

3. Hukum karma ketiga, sebagai tuan rumah, Inggris tidak mendapat gelar apa pun di ajang All England 2021.

Banyak orang yang menilai bahwa hukum karma yang diberlakukan tersebut pantas untuk diberikan.

Mengingat bahwa sebelumnya tim Indonesia diperlakukan tidak adil. Salah satunya, mereka diminta untuk berjalan kaki dari Birmingham Arena menuju hotel.***(Erfan Syaomi Yusup/Mantra Sukabumi)

Editor: Lilia Sari

Sumber: Mantra Sukabumi

Tags

Terkini

Terpopuler