Bali United Ikut Serta Memutus Rantai Pandemi dengan Bantuan Masker

- 18 Mei 2020, 21:33 WIB
/

Sehingga jika nantinya terdapat masyarakat yang tidak menggunakan masker saat melintasi akan diberikan pemahaman serta masker gratis untuk dapat digunakan.

"Kami atas nama Pemerintah Kota Denpasar mengucapkan terima kasih. Hal ini sangat bermanfaat untuk mendukung percepatan penanganan COVID-19, dan masker ini nantinya akan kita distribusikan ke desa dan kelurahan, serta menyasar masyarakat umum yang tidak menggunakan masker saat bepergian, semoga COVID-19 ini bisa kita atasi bersama," katanya.(penulis: Firda Marta Rositasari)

Baca Juga: Pulihkan BUMN Terdampak Covid-19, Pemerintah Alokasi Rp149,29 Triliun?

Halaman:

Editor: Firda Marta Rositasari

Sumber: Permenpan RB


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x