Mayweather menyatakan akan menghadiri Upacara Pemakaman George Floyd

- 2 Juni 2020, 16:30 WIB
FLOYD Mayweather saat melawan Connor McGregor.*
FLOYD Mayweather saat melawan Connor McGregor.* /Instagram.com/floydmayweather

3. George Floyd mulanya ditangkap polisi kota Minneapolis pada Senin, 25 Mei 2020.

4. George Floyd diduga diduga melakukan transaksi memakai uang palsu senilai US$20 atau setara dengan Rp 293 ribu.

Baca Juga: Menkeu Tekankan Gotong-royong Lawan Covid-19, di Hari Lahir Pancasila

5. Penangkapan terekam dalam sebuah video yang langsung menjadi viral. Dalam video itu, tangan George diborgol dan kemudian dijatuhkan ke aspal oleh pihak kepolisian.

6. Satu polisi menekan leher George Floyd dengan lututnya sembari memasukkan tangannya ke saku.

7. "Lututmu di leherku. Aku tidak bisa bernapas.... Mama. Mama...," ujar George seraya memanggil sang ibunda sesaat sebelum ia tewas.

8. George Floyd pun terdiam dan tak bereaksi ketika polisi memintanya untuk masuk ke dalam mobil. Hingga George dinyatakan meninggal dunia saat dibawa ke rumah sakit.

sumber : pikiran-rakyat.com dengan judul Mayweather akan Hadiri Langsung Pemakaman George Floyd

 

 

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x