Berita Hoax Penambahan 77 Pasien Positif Covid dari Klaster Pesantren

- 24 Agustus 2020, 16:06 WIB
Ilustrasi hoaks.
Ilustrasi hoaks. /

"Bagi teman-teman wartawan, untuk mengetahui berita tentang jumlah pasien dan informasi lainnya agar tidak menimbulkan hoax diharapkan bertabayun dengan kami." Imbuh Nihayatul Wafiroh.

Baca Juga: Lirik Lagu Dangdut Birunya Cinta Oleh Dayu AG Feat Kitty Andri

Berita yang tidak berimbang antara data resmi pesantren dengan berita yang disebarkan media online dan stasiun televisi swasta, semakin memperpanas isu politik menjelang pilkada di Banyuwangi.

Salahsatunya diberitakan dalam akun Youtube resmi milik tvOne pada tanggal 22 Agustus, dengan judul "77 Santri di Banyuwangi Terkonfirmasi Positif Virus Covid.

Dengan beredarnya berita hoax tentang 77 santri asal Banyuwangi yang terinveksi virus corona, berpengaruh terhadap kontestasi pilkada di kabupaten Banyuwangi.

Baca Juga: Viral, Putra Mahkota Dubai Rela Mobil Mewahnya Dijadikan Sarang Burung Merpati

Diketahui, kabupaten Banyuwangi akan mengadakan pesta demokrasi pemilihan bupati dan wakil bupati pada akhir tahun ini. Beberapa pasangan kontestan bakal calon bupati dan wakil bupati yang akan menggantikan kepemimpinan Abdullah Azwar Anas mulai bermunculan.

Salah satunya adalah H. Ahmad Munib Syafaat yang diusung partai PKB untuk maju menjadi calon bupati yang notabenenya merupakan jajaran pengasuh dari pondok pesantren Darussalam.

Hal ini memunculkan stigma negatif dari masyarakat hususnya bagi pendukung paslon yang di usung PKB itu, mereka menilai ini sebagai upaya kampanye hitam untuk menurunkan reputasinya dalam kontestasi pilkada kabupaten Banyuwangi kedepan.

Baca Juga: Terapkan 10 Cara Memulai Usaha Rumahan Agar Cepat Sukses

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x