Kunci Jawaban Soal IPA SMP Sederajat, Materi Sistem Gerak Makhluk Hidup

- 16 Oktober 2020, 10:15 WIB
Soal dan kunci jawaban IPA SMP dan SD materi Sistem Gerak Makhluk Hidup
Soal dan kunci jawaban IPA SMP dan SD materi Sistem Gerak Makhluk Hidup /

4. Gerak tumbuhan yang  dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang adalah ....
a) Nasti dan tropisme
b) Taksis dan tropisme
c) Tropisme dan seismonasti
d) Seismonasti dan taksis

5. Berdasarkan bahan penyusunnya, tulang dikelompokkan menjadi ….
a) Tulang pipa dan tulang pipih
b) Tulang rawan dan tulang keras
c) Tulang tengkorak dan tulang badan
d) Tulang keras dan tulang pendek

Baca Juga: Jangan Sepelekan, 9 Hal Penyebab Asam Lambung Naik Beserta Gejalanya

6. Menurut bentuknya ruas tulang belakang termasuk tulang ….
a) Pipa
b) Pipih
c) Pendek
d) Sejati

7. Hubungan antar tulang tengkorak termasuk sendi ….
a) Kaku
b) Mati
c) Gerak
d) Peluru

8. Berikut ini yang bukan fungsi rangka manusia adalah ….
a) Sebagai alat gerak aktif
b) Tempat melekatnya otot
c) Penegak tubuh
d) Pemberi bentuk tubuh

Baca Juga: Manfaat Yoghurt Bagi Kesehatan, Cegah Osteoporosis Hingga Penyakit Jantung

9. Sendi peluru terdapat pada hubungan antara tulang ….
a) Hasta dengan tulang pengumpil
b) Paha dengan tulang pemutar
c) Paha dengan gelang bahu
d) Paha dengan gelang panggul

10. Salah satu perbedaan otot polos dengan otot lurik adalah ….
a) Otot polos bentuk serabut memanjang, otot lurik berbentuk gelendong
b) Otot polos berinti banyak, otot lurik berinti satu
c) Otot polos bekerja di bawah kesadaran, otot lurik bekerja di luar kesadaran
d) Otot polos reaksinya terhadap rangsang lambat, otot lurik reaksinya terhadap rangsang cepat

11. Ciri otot jantung berikut yang tidak sama dengan ciri otot polos adalah ….
a) Kontraksi teratur dan tidak cepat lelah
b) Berinti satu di tengah sel
c) Berbentuk serabut dan bercabang
d) Terdapat pada alat dalam

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x