Prediksi Starting Line Up Prancis Vs Jerman Euro 2021, Bertabur Bintang Top Dunia

15 Juni 2021, 07:15 WIB
Simak prediksi starting line up Perancis vs Jerman dalam laga perdana Euro 2021 pada hari Rabu, 16 Juni 2021 yang bertabur bintang dunia. /Foto Instagram @Pialaeropa/

RINGTIMES BANYUWANGI – Prediksi starting line up laga big match antara Prancis vs Jerman di penyisihan Euro 2021 Grup F diisi oleh pemain bintang.

Pertandingan Prancis vs Jerman dalam babak fase grup akan dilaksanakan pada hari Rabu, 16 Juni 2021 pukul 2.00 WIB dini hari di Allianz Arena, Munich, Jerman.

Prediksi starting line up susunan pemain baik Perancis maupun Jerman akan berbeda dalam laga fase grup kali ini.

Baca Juga: Link Live Streaming Hungaria vs Portugal di Euro 2021, Prediksi Line Up Pemain dan Head to Head

Dilansir dari kanal Youtube Aroel Rayden pada hari Selasa (15/6/21), Prancis diprediksi menggunakan susunan strategi 4-3-1-2 sedangkan Jerman 3-4-3.

Prancis yang bergelar Juara Piala Dunia 2018 banyak dijagokan sebagai juara Euro 2021 tahun ini.

Namun, Jerman yang merupakan salah satu tim terbaik yang saat ini dalam kepercayaan diri sangat baik.

Baca Juga: Prediksi Line Up Pemain Hungaria vs Portugal di Euro 2021

Pasalnya dalam uji coba terakhir yang dilakoni Timnas Jerman, besutan pelatih Joachin Loew tersebut berhasil mencukur habis Latvia dengan skor 7-1.

Dengan melihat peta kekuatan Perancis dan Jerman, pantas saja jika pertandingan kali ini disebut sebagai laga big match Euro 2021.

Berikut ini adalah prediksi starting line up Prancis vs Jerman Euro 2021 penyisihan fase grup F:

Prancis 4-3-1-2

Hugo Iloris (GK), Raphael Varame (CB), Presnel Kimpembe (CB), Benjamin Pavard (RB), Lucas Hernandesz (LB), Paul Pogba (CM), Ngolo Kante (CM), C. Tolisso (CM), Antonio Griezman (LWF), Kylian Mbappe (RWF), dan Oliver Giroud (FW).

Jerman 3-4-3

Manuel Neuer (GK), Matt Hummels (CB), Matthias Ginter (RB), Antonio Rudiger (CB), Gundogan (CM), Toni Kross (CM), Joshua Kimmich (RB), Robin Gosen (LB), Sergey Gnabry (RWF), Timo Werner (FW), dan Thomas Muller (AMC).***

Editor: Shofia Munawaroh

Tags

Terkini

Terpopuler