Olimpiade Tokyo 2020 Jadi Polemik, Sejumlah Atlet Terkenal Mundur

- 14 Juli 2021, 12:31 WIB
Olimpiade Tokyo 2020 menjadi polemik baru, minat dan antusias atlet beberapa negara menurun bahkan mundur.
Olimpiade Tokyo 2020 menjadi polemik baru, minat dan antusias atlet beberapa negara menurun bahkan mundur. /Antara/Antara foto

Bukannya mendapat banyak dukungan, Olimpiade ini malah kehilangan dukungah publik, baik warga negara tuan rumah maupun negara lain.

Baca Juga: The Daddies di Grup Neraka Bulutangkis Olimpiade Tokyo 2020

Hal utama yang memicu polemik tersebut yakni masih adanya kekhawatiran beberapa negara terhadap risiko infeksi Covid-19 di Jepang.

Rasa kekhawatiran ini ditambah lagi dengan adanya keadaan darurat Covid-19 yang telah diumumkan pemerintahan Jepang di Tokyo.

Meski demikian, penyelenggara Olimpiade sudah menjanjikan langkah-langkah ketat terkait Covid-19 kepada para atlet yang mengikuti dan menghadiri.

Baca Juga: Daftar 28 Atlet Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 dari 8 Cabor

Pertama, penonton dilarang menghadiri semua event Olimpiade, baik di Tokyo maupun di wilayah sekitar.

Kedua, para pejabat Jepang meminta warga untuk menonton Olimpiade melalui siaran di televisi.

Hal tersebut dilakukan sebagai upaya penyelenggara Olimpiade untuk meminimalkan pergerakan orang dan infeksi Covid-19.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: REUTERS


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah