Tiga Klub London Menduduki di Lima Besar Liga Inggris, Berikut Jadwal Pertandingan Berikutnya

- 13 Mei 2022, 16:30 WIB
Son Heung Min dan Harry Kane, penyumbang gol untuk Tottenham Hotspur vs. Arsenal pada 13 Mei 2022 kemarin.
Son Heung Min dan Harry Kane, penyumbang gol untuk Tottenham Hotspur vs. Arsenal pada 13 Mei 2022 kemarin. /Instagram/@hm_son7/

RINGTIMES BANYUWANGI – Pada Jumat, 13 Mei 2022 pukul 01.45 WIB Liga Inggris baru mengadu kepada Tottenham Hotspur vs Arsenal.

Skors menang  telak 3-0 didapatkan Tottenham Hotspur lewat penyerang Harry Kane dan gelandang Song Heung-min.

Dalam Klasemen Liga Inggris sementara, dua teratas masih diduduki oleh Manchester City dan Liverpool.

Baca Juga: Prediksi Liga Inggris, City vs Burnley, Chelsea vs Brentford, Liverpool vs Watford, MU vs Leicester

Namun yang menarik berada pada peringkat ketiga sampai kelima yang sama-sama diduduki oleh klub-klub dari London.

Tiga klub London itu diantaranya, peringkat ketiga diduduki oleh Chelsea dengan skor 70 poin, peringkat keempat diduduki oleh Arsenal dengan 66 poin, dan Tottenham Hotspur di peringkat kelima dengan skor 65 poin.

Meskipun peringkat keempat adalah batas aman untuk masuk ke Liga Champions musim depan, Tottenham Hotspur sebagai peringkat kelima tidaklah tertutup pintu karena masih dapat tiket ke Liga Eropa.

Baca Juga: Jadwal Acara TV SCTV Hari ini Minggu 13 Maret 2022, Ada Pernikahan Palsu hingga Liga Inggris

Adapun pertandingan Liga Inggris selanjutnya akan mengadu kembali Tottenham Hotspur vs. Burnley yang akan dihadiri pada Minggu, 15 Mei 2022 mendatang pukul 18.00 WIB.

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Live Score TV


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah