Penyebab PKH dan BPNT Belum Cair di Februari 2022, 33 Juta Data KPM Dikembalikan oleh Kemensos

- 18 Februari 2022, 08:00 WIB
Ilustrasi. Penyebab PKH dan BPNT belum cair, ternyata ada perbaikan kualitas data dan dikembalikan oleh Kemensos ke daerah masing-masing.
Ilustrasi. Penyebab PKH dan BPNT belum cair, ternyata ada perbaikan kualitas data dan dikembalikan oleh Kemensos ke daerah masing-masing. /Tangkapan layar YouTube/Pendamping Sosial//

RINGTIMES BANYUWANGI - Simak penyebab PKH dan BPNT belum cair, ternyata ada 33 juta data KPM yang dikembalikan untuk diperbaiki oleh pemerintah daerah. 

Sudah pertengahan bulan Februari 2022, tapi bansos PKH dan BPNT belum cair juga, padahal menurut jadwal nasional bantuan tersebut akan dicairkan mulai bulan Januari hingga Maret 2022.

Singkatnya, ada beberapa penyebab PKH dan BPNT belum cair di bulan Februari 2022, salah satunya berkaitan dengan data usulan yang dikirimkan daerah. 

Baca Juga: Alur Pencairan Bansos PKH dan BPNT Beserta Jadwal Cair dari Kemensos

Dilansir dari kanal YouTube Pendamping Sosial pada 18 Februari 2022, Menteri Sosial Republik Indonesia, Tri Rismaharini, mengungkapkan beberapa hal terkait penyebab PKH dan BPNT belum cair. 

1.Adanya perbaikan kualitas data

Setiap bulan, data di Kementerian Sosial RI terkait dengan bansos diperbaiki kualitasnya atau evaluasi, sebagaimana peraturan dari menteri sosial. 

Evaluasi data tersebut berdasarkan dari beberapa sumber diantaranya:

Baca Juga: Informasi Penting bagi ASN Penerima Bansos Wajib Mengembalikan Dana Bantuan yang Telah Diterimanya

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x