Kabar Gembira Bantuan Tunai Sebesar Rp2.2 Juta Siap Cair di Maret 2022, untuk Jenjang SD Hingga SMA

- 17 Maret 2022, 08:15 WIB
Pemerintah kembali memberikan bantuan  tunai di bulan Maret 2022 ini, yang disalurkan pada penerima manfaat yang memiliki anak sekolah
Pemerintah kembali memberikan bantuan tunai di bulan Maret 2022 ini, yang disalurkan pada penerima manfaat yang memiliki anak sekolah /tangkapan layar indonesiapintar kemdikbud

RINGTIMES BANYUWANGI- Kabar gembira untuk penerima manfaat karena akan ada bantuan tunai sebesar Rp2.2 juta dari pemerintah di tahun ini. 

Rencananya bantuan tunai ini akan disalurkan oleh pemerintah pada bulan Maret 2022 beberapa hari mendatang nanti. 

Lebih jelasnya simak bantuan tunai yang akan dibagikan di bulan ini salah satunya untuk keluarga yang masih mempunyai anak sekolah. 

Baca Juga: Kabar Gembira, Bansos Rp200 Ribu Akan Cair Jelang Puasa 2022

Sebagaimana yang dilansir dari kanal Youtube Lisvika Channel pada Kamis, 17 Maret 2022, penyaluran bantuan tunai akan disalurkan di tanggal 14 Maret oleh petugas setempat. 

Bantuan tersebut merupakan bagian dari Program Indonesia Pintar (PIP)  yang dibagikan bagi mereka yang masih memiliki anak sekolah dengan tingkatan SD, SMP, hingga SMA. 

Bantuan yang disalurkan oleh Kementerian Pendidikan ini juga telah mengeluarkan SK yang berisi tentang siapa saja penerima manfaat tersebut. 

Baca Juga: Informasi Penting, Bansos Kartu Prakerja Gelombang 24 Diperkirakan Akan Buka Setelah Pengumuman Seleksi

Bagi yang ingin mengetahui statusnya sebagai penerima atau bukan, bisa mengeceknya langsung secara online melalui aplikasi 'Si Pintar' dengan bantuan petugas sekolah. 

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x