Kenali Tanda-Tanda Kamu Sedang Stres, Salah Satunya Merasa Kosong dan Hidup Jadi Tidak Bermakna

- 12 Desember 2020, 15:47 WIB
Kenali Tanda-Tanda Kamu Sedang Stres
Kenali Tanda-Tanda Kamu Sedang Stres /Image by Enrique Meseguer from Pixabay

 

RINGTIMES BANYUWANGI – Beberapa orang mungkin pernah merasa tiba-tiba lebih sensitif dari biasanya, seperti menjadi marah gara-gara hal kecil, malas melakukan sesuatu, dan perasaan yang menjadi buruk. 

Namun, alasan dari itu semua tidak pernah diketahui. Kemungkinan besar, orang pernah merasakan gejala-gejala tersebut, atau mungkin kamu sedang merasakan gejala itu sekarang.

Gejala-gejala tersebut merupakan gejala stres, yang memang wajar terjadi dalam kehidupan seseorang. Normal untuk merasa lelah secara emosional ketika ada perasaan tertekan karena beban atau masalah yang berat.

 Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Namun, terdapat gejala-gejala stres yang lebih serius, apa saja?

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari kanal YouTube Satu Persen, Sabtu 12 Desember 2020, berikut penjelasannya.

Ternyata ada gejala-gejala stres yang ternyata lebih serius dari gejala di atas. Ketika kamu merasakan gejala-gejala tadi dalam waktu yang lama, seperti emosi yang tidak stabil, lelah berkepanjangan, tidak ada motivasi, bahkan untuk makan pun malas, maka ada kemungkinan bahwa kamu sedang mengalami emotional burnout.

Di sinilah kesehatan mental kamu berisiko tinggi buat terganggu. Lalu, apa sih tanda-tanda emotional burnout itu? Dan bagaimana cara mengatasinya?

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x