6 Makanan Enak yang Tidak Boleh Dikonsumsi Penderita Hipertensi

- 27 Desember 2020, 09:30 WIB
6 Makanan Enak yang Tidak Boleh Dikonsumsi Penderita Hipertensi.
6 Makanan Enak yang Tidak Boleh Dikonsumsi Penderita Hipertensi. /Pixabay/istockphoto

RINGTIMES BANYUWANGI - Beberapa makanan enak ternyata tidak boleh dikonsumsi penderita hipetensi. Hal ini karena menyebabkan lonjakan tekanan darah.

Makanan tersebut dapat menyebabkan lonjakan tekanan darah karena kandungan natrium yang tinggi. Hal itu menyebabkan natrium ekstra dalam aliran darah memicu lebih banyak air yang masuk ke pembuluh darah.

Kemudian dapat meningkatkan volume darah di dalamnya. Oleh karena itu, semakin banyak darah yang mengalir melalui pembuluh darah, semakin tinggi pula tekanannya.

Baca Juga: 8 Cara Menurunkan Tekanan Darah Tinggi Tanpa Obat, Berhenti Merokok Salah Satunya

Dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari The Healthy pada 27 Desember 2020, berikut 6 jenis makanan enak tidak boleh dikonsumsi penderita hipertensi, jika tak ingin tekanan darah melonjak.

1. Daging

Potongan daging dingin dan daging yang diawetkan seperti hot dog mengandung ratusan miligram sodium. Ini juga terjadi pada sandwich dalam jumlah besar.

Kandungan natrium yang tinggi bisa membuat tubuh bertahan dengan cairan dan menaikkan tekanan darah.

Ganti sandwich Anda dengan dada ayam yang dipanggang, tuna, atau selai kacang alami untuk protein  yang rendah natrium.

2. Pizza

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x