Atasi Asam Lambung Tanpa Obat, Jaga 5 Kebiasaan Ini Termasuk Tidur Miring ke Kiri

- 7 Januari 2021, 21:45 WIB
TIDUR miring ke kiri bisa menjaga diri dari masalah pencernaan.
TIDUR miring ke kiri bisa menjaga diri dari masalah pencernaan. /Ketut Subiyanto/Pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI – Mengatasi asam lambung tanpa obat dapat dilakukan dengan menjaga kebiasaan mudah.

Obat asam lambung yang kerap tersedia dipasaran menjadi jalan terakhir bagi Anda yang kerap rasakan asam lambung tinggi kumat.

Namun sebenarnya, Anda tak perlu obat asam lambung jika bisa menjaga beberapa kebiasaan baik.

Baca Juga: Besok! Stray Kids dan GOT7 Meriahkan Perayaan Ulang Tahun Shopee di TV Show Shopee 12.12 Birthday

Seperti diketahui, berbagai jenis makanan olahan yang banyak beredar beberapa waktu ke belakang ini berdampak buruk bagi kesehatan.

Tak hanya tinggi kalori, bahkan makanan tersebut tinggi kandungan garam, gula, hingga lemak trans yang bsia menimbulkan masalah kesehatan.

Bukan tak mungkin, masalah kesehatan itu bisa berujung menjadi penyakit serius yang menganggu kualitas hidup manusia.

Baca Juga: 4 Obat Batuk dari Bahan Dapur, Konsumsi Nanas dengan Cara Ini

Manusia mungkin akan terganggu kelangsungan hidupnya jika terserang oleh berbagai penyakit.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Verywell Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x