Atasi Asam Lambung Tanpa Obat, Jaga 5 Kebiasaan Ini Termasuk Tidur Miring ke Kiri

- 7 Januari 2021, 21:45 WIB
TIDUR miring ke kiri bisa menjaga diri dari masalah pencernaan.
TIDUR miring ke kiri bisa menjaga diri dari masalah pencernaan. /Ketut Subiyanto/Pexels/

Salah satu penyakit yang kerap menyerang manusia tanpa kenal usia adalah asam lambung tinggi. Makanan pedas, asam, hingga tinggi lemak jahat jadi pemicu asam lambung tinggi.

Agar asam lambung tak mudah tinggi, sebenarnya Anda cukup lakukan beberapa hal yang bisi menjaga kebiasaan agar asam lambung bisa terhindar tanpa perlu obat.

Apa saja kebiasaan yang harus dijaga tersebut?

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari Very Well Health pada 7 Januari 2021, berikut 5 kebiasaan mudah yang bisa dilakukan agar asam lambung bisa diatasi tanpa obat.

Baca Juga: Obati Batu Ginjal, 2 Ramuan Ini Wajib Coba Termasuk Daun Pandan yang Diolah Begini

1. Tidur Miring ke Kiri

Dianggap sepele dan remeh temeh, tidur dengan menghadap kekiri akan membuat Anda terhindar dari berbagai masalah pencernaan saat malam hari datang.

Sata dalam keadaan tidur, Anda kan terhindar dari rasa mulas akibat nyerinya dada terbakar yang jadi gejala asam lambung tinggi.

2. Jangan Berpakaian Ketat

Oakaian ketat terutama pada area pinggang akan menganggu kinerja organ lambung Anda yang sebabkan perut tertekan.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Verywell Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah