Pantangan bagi Penderita Diabetes, Jangan Konsumsi Makanan dan Minuman Ini

- 13 Januari 2021, 19:45 WIB
Yoghurt termasuk jenis makanan dan minuman pantangan bagi penderita diabetes yang bisa memicu kadar gula darah tinggi
Yoghurt termasuk jenis makanan dan minuman pantangan bagi penderita diabetes yang bisa memicu kadar gula darah tinggi /pexels/Daria Shevtsova/

RINGTIMES BANYUWANGI - Diabetes merupakan jenis penyakit yang kerap dialami banyak orang. Salah satu pemicu diabetes yaitu mengonsumsi makanan dan minuman tertentu.

Pada dasarnya, tidak semua jenis makanan dan minuman bisa dikonsumsi bagi penderita diabetes.

Ada jenis makanan dan minuman tertentu yang menjadi pantangan bagi penderita diabetes karena bisa meningkatkan gula darah dan kadar insulin.

Baca Juga: Sambut Tahun Baru 2021, Lihat 5 Resolusi Sederhana yang Anti Gagal

Dikutip Ringtimesbanyuwangi.com dari Healthline pada 13 Januari 2021, berikut jenis makanan dan minuman yang menjadi pantangan bagi penderita diabetes.

1. Minuman Bersoda dan Berpemanis

Minuman bersoda dan berpemanis mengandung tinggi karbohidrat yang dapat memicu meningkatnya gula darah, sehingga menjadi salah satu jenis pantangan bagi penderita diabetes.

Selain itu, soda dan minuman berpemanis juga memiliki kandungan fruktosa tinggi yang dapat meningkatkan risiko diabetes.

Baca Juga: 10 Obat Berbahan Alami untuk Mengatasi Asam Lambung Naik, Konsumsi Kemangi

2. Makanan yang Mengandung Lemak Trans

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x