6 Makanan Beracun di Dunia, Ada yang 1.200 Kali Lebih Mematikan dari Sianida

- 27 Januari 2021, 10:30 WIB
ilustrasi kerang/Makanan Beracun, Ada yang 1.200 Kali Lebih Mematikan Dari Sianida
ilustrasi kerang/Makanan Beracun, Ada yang 1.200 Kali Lebih Mematikan Dari Sianida /Pexels.com/

Hakari adalah makanan khas dari negara Islandia. Hakari adalah makanan dari ikan hiu greenland, yang telah difermentasikan di bawah batu selama beberapa minggu, dan digantung semalam tiga bulan.

Fermentasi dilakukan dengan tujuan mengurangi racun yang terkandung di dalamnya. Makanan ini memiliki rasa yang khas, dan mengeluarkan aroma amonia yang kuat.

Jika anda makan-makanan ini, pastikan sudah difermentasikan, ya.

Itulah beberapa makanan beracun dan mematikan. Semoga bermanfaat, dan membuat kita lebih berhati-hati dalam memilih maupun mengolah makanan.***

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah