Hindari 8 Makanan Ini bagi Penderita Asam Urat, Salah Satunya Makanan Bersantan

- 3 Februari 2021, 17:30 WIB
Ilustrasi kaki makanan penyebab asam urat.
Ilustrasi kaki makanan penyebab asam urat. /Pixabay/ Cnick

Seafood adalah salah satu makanan yang tidak boleh dikonsumsi terlalu banyak oleh penderita asam urat.

Walaupun memiliki protein dan omega 3 yang tinggi makanan laut seperti udang, kepiting, cumi-cumi, dan yang lainya mengandung kolesterol tinggi yang tidak baik untuk dikonsumsi penderita asam urat.

5. Daging merah

Daging merah memang salah satu sumber vitamin dan mineral yang baik untuk tubuh. Akan tetapi, bagi penderita asam urat makanan tersebut perlu dihindari.

Daging merah seperti daging sapi, daging kambing dan jenis daging lainnya memiliki kandungan purin yang tinggi.

Baca Juga: Jenis Obat Asam Urat Termanjur, Gunakan Buah Segar Ini untuk Atasi Pembengkakan

6. Jeroan

Untuk anda yang menderita asam urat, hindari makan jeroan seperti usus, hati, limpa, paru, otak, jantung, ginjal, dan lainnya.

Jeroan memiliki kandungan purin sangat tinggi sehingga dapat berbahaya bagi anda.

7. Makanan bersantan

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah