5 Rekomendasi Obat untuk Meredakan Asam Urat Kronis Anda

- 21 Februari 2021, 17:30 WIB
Ilustrasi obat-obatan.
Ilustrasi obat-obatan. /Freepik/

Jenis obat bisa menjadi pilihan untuk mengurangi gejala seperti yang diakibatkan oleh tingginya kadar asam urat Anda.

Memiliki manfaat yang luar biasa, obat ini memberikan efek samping yang menyebabkan kelainan hati, mual, hingga menimbulkan ruam alergi terhadap beberapa orang.

4. Probenecid

Probenecid bisa menjadi pilihan tepat selanjutnya untuk mengobati gejala asam urat. Obat ini akan menurunkan kadar asam urat di dalam darah, sehingga mencegah radang sendi akibat asam urat.

Namun, obat ini tidak dapat meredakan serangan asam urat yang sedang terjadi. Probenecid juga digunakan sebagai obat tambahan untuk menguatkan efek obat antibiotik penisilin, sehingga lebih efektif dalam mengobati infeksi bakteri.

Probenecid tidak boleh digunakan pada pasien yang menderita batu ginjal akibat asam urat, karena justru akan memperparah kondisi batu ginjal dan berpotensi membahayakan ginjal pada pasien.

Baca Juga: 5 Bahaya Asam Urat Tinggi dalam Tubuh, Sebabkan Jantung Koroner

Baca Juga: Manfaat Daun Dewa Mampu Atasi Asam Urat dan Diabetes, Simak Penjelasannya

5. Pegloticase

Pegloticase adalah salah satu rekomendasi obat untuk perawatan asam urat kronis atau gout kronik yang parah atau sulit disembuhkan.

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah