Penyebab Diabetes Paling Umum, Kurangi Makan dan Minum Ini

- 25 Februari 2021, 12:15 WIB
Penyebab diabetes.
Penyebab diabetes. /Pixabay/Pezibear/

RINGTIMES BANYUWANGI – Menghindari makanan dan minuman penyebab diabetes sangat diperlukan bagi kita.

Meskipun diabetes adalah penyakit umum, tetapi sulit untuk disembuhkan.

Hal-hal yang bisa kita lakukan adalah menghindari diabetes dengan mengontrol kadar gula darah dalam tubuh.

Menghindari makanan yang memiliki indeks glikemik tinggi dapat membantu kita mencegah diabetes dengan pengelolaan kadar hula darah dengan baik.

Ringtimesbanyuwangi.com melansir dari The Healthy dan Boldsky pada 25 Februari 2021, berikut makanan dan minuman penyebab diabetes.

Baca Juga: Bikin Kadar Gula Darah Melonjak, Penderita Diabetes Harus Hindari Minuman Ini

1. Cookies dan es krim

Cookies, es krim, dan manisan lainnya adalah makanan tidak sehat yang cenderung tinggi kolesterol. Serta mengandung tambahan gula, lemak, dan kalori tidak sehat.

Sering mengonsumsi makanan ini dapat berdampak negatif pada kesehatan secara keseluruhan dan menyebabkan penambahan berat badan seiring waktu.

Penelitian telah mengaitkan penambahan asupan gula dapat meningkatkan risiko lebih besar mengalami penyakit diabetes, obesitas, penyakit jantung, penurunan kognitif, dan kanker tertentu.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: Boldsky The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x