6 Jenis Makanan Populer Penyebab Penyakit Mematikan, Jangan Makan Sosis

- 4 Maret 2021, 10:15 WIB
Makanan populer penyebab penyakit mematikan.
Makanan populer penyebab penyakit mematikan. /Sumber: Pixabay/webandi

4. Daging asap olahan

Daging asap olahan meliputi sosis bakar, humburger, dan hotdog.

Baca Juga: Penyebab Penyakit Stroke, Berhenti Makan 5 Makanan Berkolesterol Tinggi Ini

Organisasi kesehatan dunia menemukan bahwa daging yang diproses berulang kali, difermentasi, diberi pengawet lalu dibakar dapat meningkatkan risiko zat karsinogenik penyebab kanker.

5. Beberapa bumbu 

Bumbu-bumbuan seperti mayones, saus tomat, dan saus kemasan, ternyata tidak baik untuk kesehatan.

Bumbu-bumbuan ini telah dikaitkan dengan banyak risiko kesehatan. Diantaranya risiko penyakit kardiovaskular, penyakit jantung salah satunya.

Baca Juga: Penyebab Penyakit Jantung, Jangan Lakukan 5 Kebiasaan Ini

6. Kentang goreng

Kentang goreng menjadi makanan karsinogenik akibat zat akrilamida. Akrilamida muncul akibat reaksi karbohidrat yang digoreng dengan suhu tinggi agar menciptakan kerenyahan pada kentang goreng.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x