11 Makanan Ampuh untuk Mengobati Penyakit Maag, Mudah Ditemukan dan Enak Rasanya

- 27 Maret 2021, 13:09 WIB
Ilustrasi makanan mengobati sakit maag
Ilustrasi makanan mengobati sakit maag /Pixabay/nastya_gepp

Baca Juga: 10 Makanan Pembersih Arteri dan Pencegah Serangan Jantung

Baca Juga: 10 Manfaat Buah Sirsak yang Jarang Diketahui, Salah Satunya Mencegah Kanker

Baca Juga: 9 Manfaat Mengkonsumsi Mangga Muda, Salah Satunya Menjaga Kesehatan Hati

Senyawa yang terdapat dalam kembang kol bisa menghancurkan bakteri di saluran pencernaan.

Selain menagkal penyakit maag, kembang kol juga sumber vitamin C dan serat.

2. Kubis

Kandungan senyawa dalam kubis dapat membantu menyembuhkan tukak lambung dan menyeimbangkan PH.

Selain itu kubis mengandung asam amino glutamin yang bermanfaat mengobati maag. Zat ini juga membantu penyembuhan pori-pori terbuka dengan memperkuat lapisan mukosa usus.

3. Lobak

Lobak mengandung serat yang dapat membantu pencernaan dan menyerap seng serta mineral lainnya.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah