7 Makanan yang Berbahaya Bila Dipanaskan Kembali, Bisa Memicu Terjadinya Kanker

- 2 April 2021, 08:16 WIB
Ilustrasi makanan yang tidak boleh dipanaskan
Ilustrasi makanan yang tidak boleh dipanaskan /Freepik/azerbaijan_stockers

Jika seledri digunakan sebagai campuran masakan, alangkah baiknya dihabiskan dalam satu kali penyajian.

3. Kentang

Kentang mengandung vitamin B6, kalium, dan vitamin C. Jika dipanaskan berulang-ulang, maka kandungan tersebut berubah menjadi clostrodium botulinum.

Hal ini bisa mengakibatkan keracunan yang serius. Cara yang paling bagus mengkonsumsi kentang adalah setelah selesai dimasak maka segera dihabiskan.

Jika tidak habis maka jangan tunggu sampai dingin, masukkan kentang yang masih cukup hangat ke kulkas dan bila ingin dipanaskan ulang, pastikan menggunakan api yang kecil.

Selain itu jangan panaskan menggunakan microwave.

4. Jamur

Jamur kaya akan vitamin B dan protein. Jika dipanaskan kembali, maka kandungan tersebut bisa menjadi racun yang dapat menyebabkan gangguan pencernaan.

Gangguan pencernaan tersebut seperti diare dan perut kembung. Kalau memang terpaksa tidak habis maka sebaiknya didingikan dan segera disimpan dalam kulkas.

5. Brokoli

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x