7 Tanda Ginjal Bermasalah, Waspadai Sebelum Terlambat

- 3 April 2021, 11:15 WIB
Ilustrasi kaki bengkak/ Tanda ginjal bermasalah
Ilustrasi kaki bengkak/ Tanda ginjal bermasalah /Gambar Ilustrasi/Pixabay/free-photos/

Mual bisa menjadi tanda ginjal bermasalah. Saat batu ginjl berpindah dari ginjal ke ureter, maka dapat menghalangi keluarnya urin.

Baca Juga: 7 Kebiasaan Penyebab Jantung Rusak, Salah Satunya Tidur Mendengkur

Saat itu terjadi, anda akan mengalami bengkak dan nyeri, serta diiringi rasa mual dan muntah.

3. Sering buang air kecil

Ini merupakan tanda umum ginjal bermasalah. Jika filter ginjal rusak, maka dapat menyebabkan keinginan untuk buang air kecil terus-menerus, terutama pada malam hari.

Sering buang air kecil juga dikaitkan dengan penyakit diabetes, dan infeksi saluran kemih.

Baca Juga: Wanita Usia 40 Tahun ke Atas, Hindari Konsumsi 5 Makanan Berikut

4. Darah pada urin

Adanya darah pada urin atau urin yang berwarna sedikit merah dan coklat, maka itu merupakan tanda ginjal anda sedang bermasalah.

Darah dalam ginjal bisa menunjukkan adanya batu ginjal, tumor, infeksi ginjal, infeksi kandung kemih, dan iritasi.

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: bestlifeonline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x