10 Alasan Payudara Wanita Terasa Sakit, Belum Tentu Kanker

- 16 Juni 2021, 19:15 WIB
Ada beberapa alasan mengapa payudara Anda terasa sakit, jangan khawatir karena itu belum tentu gejala kanker.
Ada beberapa alasan mengapa payudara Anda terasa sakit, jangan khawatir karena itu belum tentu gejala kanker. /Pexels.com/Anna Tarazevich/

7. Menstruasi

Siklus wanita mulai dari pramenstruasi sampai menopause sangat mempengaruhi hormon.

Hormon pada wanita adalah penyebab utama payudara terasa nyeri.

8. Menyusui

Ibu adalah sumber makanan satu-satunya untuk bayi.

Baca Juga: 7 Cara Mencegah Kanker Payudara Setelah Berumur 40 Tahun, Cek Riwayat Keluarga

Saat bayi aktif menghisap, maka payudara akan terasa pegal dan tegang.

9. Trauma payudara

Bisa jadi saat kecil payudara pernah terkena lemparan bola, jatuh, atau kecelakaan mobil.

Hal itu bisa menyebabkan kambuhnya sakit yang ada di bagian tersebut.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah