Pola Makan untuk Mengecilkan Perut Buncit Menurut dr Zaidul Akbar, Lemak Langsung Rontok

- 8 Agustus 2021, 07:53 WIB
dr. Zaidul Akbar jelaskan pola makan untuk menurunkan perut buncit
dr. Zaidul Akbar jelaskan pola makan untuk menurunkan perut buncit /Tangkap layar kanal Youtube YouTube dr. Zaidul Akbar Official

Baca Juga: 9 Kebiasaan Kecil yang Membuat Perut Buncit Menjadi Rata, Salah Satunya Minum Kopi

“Kalau udah kayak begini, imbasnya bisa sampai ke hubungan suami istri. Bisa cerai dan Anda tanya sama KUA. Sebagian besar perceraian itu terjadi karena ketidakpuasan suami istri,” tutur dr. Zaidul Akbar.

Untuk itu, pola makan sehat sangat diperlukan. Selain bagus untuk kesehatan, juga bisa memberikan yang terbaik untuk sang istri.

Untuk mengecilkan perut buncit, dr. Zaidul Akbar menyarankan kita untuk mengondisikan porsi makan.

Jika porsi makan sudah dikondisikan, maka lama-lama lemak dalam perut akan rontok dengan sendirinya.

Baca Juga: 5 Makanan yang Membantu Mengecilkan Perut Buncit, Enak dan Mudah Didapat

dr. Zaidul Akbar memberi saran untuk mengurangi makanan yang mengandung karbo. Dengan begitu, penurunan berat badan akan menjadi lebih cepat.

“Kurangi aja karbo-karbonya tadi, nanti turun. Cepat banget turunnya,” kata dr. Zaidul Akbar.

Selain mengurangi makanan karbo, dr. Zakir Naik juga menyarankan mengisi ¾ piring makan dengan buah dan sayur.

“3/4 isi piring Anda kalau mau ini sederhana adalah buah dan sayur. Air putih, buah dan sayur itu dulu,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah