Salah Satu Cara dengan Minum Es, 5 Tips untuk Menghentikan Cegukan

- 8 Juni 2020, 08:43 WIB
CARA menghentikan cegukan.*
CARA menghentikan cegukan.* /Pexels/

RINGTIMES BANYUWANGI- Inilah beberapa faktor cegukan bisa terjadi ketika otot diafragma mulai kejang tanpa disengaja.

Suara cegukan dapat datang dan pergi kapan saja pada saat-saat yang tidak terduga.

Berikut ini ada beberapa faktor yang dapat menyebabkan cegukan seperti, makan terlalu cepat, makan makanan pedas, dan stres.

Baca Juga: 12 Panduan Kaifiat Shalat Idul Fitri 1 Syawal 1441 H Berjamaah

Dikutip Pikiran-Rakyat.com melalui Boldsky, setidaknya ada lima tips untuk menghentikan cegukan.

1. Air
Minum air putih adalah hal pertama yang dilakukan seseorang untuk menghilangkan cegukan.

Hal ini akan mengobati iritasi diafragma dan membantu otot-otot rileks, akhirnya membuatnya kembali ke proses normal.

Baca Juga: Mampu Lancarkan Pencernaan, 7 Makanan Kaya Serat untuk Atasi Sembelit

Berita ini sebelumnya telah terbit di pikiran-rakyat.com dengan judul 5 Tips untuk Menghentikan Cegukan, Salah Satunya dengan Minum Es

2. Madu 
Meminum madu dapat menghilangkan cegukan dan memiliki peran efektif untuk mencegah penyakit lainnya.

Halaman:

Editor: Sophia Tri Rahayu

Sumber: Pikiran-Rakyat.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x