Ingin Kecilkan Bagian Perut, Berikut Olahraga Ringan yang Bisa Diterapkan

- 23 Juli 2020, 11:00 WIB
ILUSTRASI berolahraga.*/Pexels/Ivan Samkov
ILUSTRASI berolahraga.*/Pexels/Ivan Samkov /

RINTIMES BANYUWANGI - Memiliki tubuh yang indah merupakan impian banyak orang, entah itu laki-laki maupun perempuan.

Banyaknya aktifitas kadang membuat seseorang melewatkan waktu olahraga, sehingga tanpa disadari bagian lingkar diameter perut sudah bertambah, pakaian mulai sesak dan penampilan kurang menarik.

Untuk mengatasi masalah tersebut tentu saja kita harus meluangkan sedikit waktu untuk berolahraga.

Baca Juga: Mengaku Tahu Pembunuh Editor Metro TV, Rekan Sekantor Yodi Prabowo Siap Jadi Saksi Kunci

Berikut beberapa olahraga ringan yang dapat diterapkan dimanapun dan kapanpun untuk mengecilkan bagian perut:

1. Sit Up

Seperti yang telah kita semua ketahui, sit up merupakan olahraga yang efektif untuk menghilangkan otot-otot pada bagian perut.

Gerakan yang dilakukan dengan cara duduk kemudan mengangkan tubuh bagian atas menuju ke kaki ini merupakan gerakan yang mudah akan tetapi membutuhkan banyak energi untuk melakukannya.

Baca Juga: Sering Rasakan Gejala-gejala Ini, Awas Mungkin Anda Sedang Alami Stres!

Hanya butuh masing-masing 3 set dengan cara per set 15 kali pengulangan akan membentuk otot pada perutmu.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x