Kenali Manfaat dan Efek Samping dari Konsumsi Serai untuk Kesehatan

- 24 Oktober 2020, 13:00 WIB
Manfaat dan efek samping serai untuk kesehatan
Manfaat dan efek samping serai untuk kesehatan /

Tak hanya dimanfaatkan ekstrak minyaknya, daun serai sering digunakan untuk pengobatan penyakit seperti darah tinggi, epilepsi, saki perut, rematik, kelelahan, antiseptik, batuk, rematik, demam, dan diabetes.

Baca Juga: Tak Ingin Terserang Asam Urat di Usia Muda, Lakukan 8 Cara Pencegahan Berikut

Meski menyimpan segudang manfaat bagi kesehatan, mengonsumsi daun serai secara berlebihan menimbulkan berbagai efek samping atau bahkan memicu timbulnya berbagai penyakit yang mengganggu kesehatan.

Efek samping yang ditimbulkan oleh serai kerap kali dialami oleh seseorang dalam kondisi kesehatan tertentu.

Efek sampinng yang diberikan oleh serai, misalnya bagi seseorang yang memiliki kulit sensitif yang akan cenderung menyebabkan iritasi kulit.

Baca Juga: 3 Manfaat Air Rebusan Daun Mengkudu Bagi Kesehatan yang Jarang Diketahui

Disamping itu, mengonsumsi serai secara berlebihan dan dalam jumlah tinggi bisa menimbulkan beberapa efek samping seperti pusing, kantuk, mulut kering, buang air kecil berlebihan, dan nafsu makan meningkat.

Selain itu, penggunaan ekstrak minyak esensial serai secara berlebihan atau dalam jumlah tinggi dapat merusak selaput lendir pada organ hati dan lambung.

Mengonsumsi serai secara berlebihan juga dapat memicu ginjal bekerja secara tidak maksimal bahkan menjadi rusak.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x