Atasi Perut Kembung, Segera Konsumsi 9 Jenis Makanan Berikut

- 26 Oktober 2020, 15:00 WIB
Jenis makanan yang mampu mengatasi perut kembung
Jenis makanan yang mampu mengatasi perut kembung /

Jahe

Jahe memiliki kandungan protease bernama zingibain yang ampuh untuk melawan gas berlebih dalam perut.

Seledri

Seledri juga bisa membantu meredakan perut kembung. Selain itu, seledri juga bisa membersihkan tubuh dari berbagai macam racun dan zat berbahaya yang mengendalikan gas berlebih dalam saluran pencernaan.

Bawang Putih

Bawang putih mampu merangsang sistem pencernaan dan juga membuang kelebihan cairan yang berada dalam tubuh.

Baca Juga: Intip 5 Bahan Alami Penghilang Bau Badan dan Cara Pengolahannya

Bawang putih mengandung allicin yang dapat bekerja dengan baik bersama protein yang bisa mengurai berbagai zat dalam tubuh sehingga perut kembung dapat teratasi.***

 

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x