8 Manfaat Makan Pisang Ambon, Efektif Turunkan Asam Lambung Hingga Jantung

- 5 November 2020, 22:30 WIB
Pisang Ambon
Pisang Ambon /Unsplas/Giorgio Trovato

Menurut National Academy of Sciences, diet rendah natrium dan kaya potasium dapat mengurangi risiko terkena penyakit jantung dan stroke yang telah lama menjadi pembunuh nomor wahid di dunia.

Pisang termasuk pisang ambon, dilimpahkan dengan berbagai mineral yang berkontribusi terhadap kesehatan jantung.

3. Obat Maag Alami

Manfaat pisang ambon berikut ini menjadi kabar yang menggembirakan bagi para penderita maag.

Menurut beberapa studi, pisang termasuk pisang ambon diketahui dapat menjadi obat alami yang efektif untuk mengatasi penyakit maag.

Baca Juga: 5 Obat Herbal untuk Atasi Luka Lambung Akibat Asam Lambung dan Maag Kronis

4. Menurunkan Asam Lambung

Pisang ambon mampu meredam produksi asam lambung agar tak berlebih. Pisang ambon memiliki kandungan zat antasida yang membantu mengurangi produksi asam lambung.

Asam lambung memang dibutuhkan untuk membantu proses pencernaan makanan, salah satunya membantu penyerapan vitamin B12 oleh tubuh.

Namun jika kandungan asam lambung tinggi maka akan menimbulkan banyak gangguan kesehatan.

Baca Juga: 3 Kebiasaan Sepele Picu Asam Lambung Tinggi, Hindari Jika Tak Ingin Jadi Petaka

5. Mengandung pH Ideal

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah