7 Kebiasaan Wanita Usia 40 yang Perlu Dihindari agar Tak Menyesal Kemudian

- 9 November 2020, 19:48 WIB
Ilustrasi kebiasaan wanita usia 40 perlu hindari.
Ilustrasi kebiasaan wanita usia 40 perlu hindari. /Unsplash/Kat J

Anda disarankan sebaiknya mengonsumsi gula kurang dari 25 gram per hari.

2. Jarang lakukan Mammogram

Mammogram merupakan proses pemindaian yang dilakukan untuk memeriksa jaringan payudara, untuk deteksi dini terhadap resiko kanker payudara.

Di umur 40 tahun resiko terkena kanker payudara yaitu sebanyak satu dalam 69 kasus. Lakukan mammogram sekali maupun dua kali dalam satu tahun.

Baca Juga: Ingin Perut Rata dan Anti Buncit, Lakukan 4 Gerakan Senam Sederhana Berikut

3. Melewatkan olahraga

Ketika anda memasuki usia 40 tahun, maka sebaiknya tetap melanjutkan olahraga kardio. Disebabkan karena anda mulai kehilangan massa otot pada usia 30 tahun, dan akan semakin bertambah saat memasuki usia 40 tahun.

Massa otot akan mempengaruhi laju metabolisme yang seharusnya tidak diperkenankan terjadi pada tubuh anda.

4. Jangan lupakan tabir surya

Semakin bertambah usia, penting bagi anda untuk melindungi kulit dari kerusakan.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Boldsky


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah