4 Makanan Ini Picu Kadar Asam Urat Tinggi, Hindari Agar Asam Urat Tak Kambuh

- 13 November 2020, 15:15 WIB
Makanan pemicu kadar asam urat tinggi yang harus dihindari agar asam urat tak kambuh
Makanan pemicu kadar asam urat tinggi yang harus dihindari agar asam urat tak kambuh /pixabay/

Baca Juga: Redakan Nyeri Asam Urat dan Rematik dengan Sereh, Serta 14 Manfaat Lainnya

Tak hanya itu, kandungan fuktosa juga perlu diperhatikan bagi seseorang yang memiliki kelebihan berat badan atau obesitas.

Sehingga bagi penderita asam urat atau obesitas hendaknya membatasi atau menghindari konsumsi makanan manis, agar dapat menjaga tubuh untuk terhindar dari serangan asam urat.

Makanan Berlemak

Makanan berlemak juga perlu dihindari atau dibatasi oleh penderita asam urat agar penyakit asam urat tidak kambuh lagi.

Baca Juga: Sembuhkan Gejala Penyakit Asam Urat, Lakukan Hal-Hal Berikut

Makanan jenis ini juga dapat membuat seseorang mengalami obesitas yang membuat tubuh memproduksi lebih banyak insulin.

Hal tersebut membuat fungsi ginjal untuk membuang asam urat menjadi terganggu.

Akhirnya, zat tersebut akan menumpuk di dalam tubuh yang mengendap di persendian, sehingga menyebabkan penyakit asam urat kambuh.

Baca Juga: 7 Bahan Alami Ini Mampu Redakan Asam Urat Tinggi, Begini Cara Pengolahannya

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x