Rayakan Gencatan Senjata Israel dan Hamas, Warga Palestina: Allahu Akbar

- 21 Mei 2021, 13:40 WIB
Warga Palestina merayakan gencatan senjata antara Israel dan Hamas usai pertempuran 11 hari.
Warga Palestina merayakan gencatan senjata antara Israel dan Hamas usai pertempuran 11 hari. /REUTERS/Ibraheem Abu Mustafa

RINGTIMES BANYUWANGI – Konflik Israel dan Palestina berakhir dengan keputusan gencatan senjata antara kedua negara.

Warga Palestina menyambut keputusan tersebut dengan suka cita.

Diketahui, gencatan senjata merupakan penghentian perang atau konflik bersenjata. Kedua belah pihak yang bersangkutan setuju untuk menghentikan tindakan agresif masing-masing.

Baca Juga: Amanda Manopo Tulis Pesan untuk Mantan Kekasih: Aku Senang Pernah Memilikimu

Konflik Israel dan Palestina yang sudah berlangsung 11 hari ini menimbulkan banyak korban, mulai dari anak-anak hingga orang dewasa.

Beberapa negara, seperti Mesir dan Qatar turut terlibat untuk menghentikan konflik.

Gencatan senjata antara Israel dan Palestina mulai diberlakukan sekitar pukul 02.00 dini hari.

Baca Juga: Alasan Israel Takut Menyerang Indonesia, Harus Mikir 100 Kali

Warga Palestina beramai-ramai keluar dari rumah untuk merayakan genjatan senjata antara Israel dan Hamas.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Fox23


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x